Perkuat wawasan dan strategi pelayanan bagi Penghulu dan Penyuluh Agama Islam, KUA Kecamatan Bungursari gelar pembinaan bernuansa Diskusi Ekslusif.
Bungursari, Jumat, 15 Agustus 2025, Kantor KUA Kecamatan Bungursari menyelenggarakan kegiatan pembinaan penghulu dan penyuluh agama Islam dengan konsep diskusi…
