Bening Kusumaningtiyas Az-Zahra merupakan nama pena yang dipakai oleh Eneng Sri Supriatin M.Pd., penulis asal Tasikmalaya, kelahiran 1980. Baginya, menulis adalah hobi. Hobi menulis apapun yang menjadi inspirasi dan menjadi bahan pembelajaran. Karya sastranya baik puisi, esai, artikel, dan cerpen disamping sempat terpublikasikan di surat kabar, banyak termuat dalam antologi bersama dan antologi tunggal. Buku Pendidikan, Pembelajaran, Puisi yang ditulisnya dengan judul KAJIAN MAKNA PUISI KEAGAMAAN [METODE HERMENEUTIKA] (guepedia 2020), banyak dijadikan rujukan dalam pembuatan skripsi. Disamping sebagai tenaga pendidik di MAN 1 Tasikmalaya kabupaten Tasikmalaya, ia pun sebagai Kepala Perpustakaan di MAN 1 tersebut.
EPIGRAM BAGI ALI KHAMENEI Ya imam IslamPemimpin agung Iranpemimpin Tertinggi Republik Islam IranAs-Sayyid Syarif Ali Hosseini Khamenei Al-Husainiturunan ke-38 Nabi…
IKAN Di sisi sebuah kolamyang airnya beningdan diamaku melihatseekor ikansempoyonganmulutnya bicaraseperti membisikkan sesuatu.Aku menyesaltelah menangkapnyakenapa merasa lapar?Ikan itu kinitelah diamdengan…