PUISI Yesmil Anwar

pps

PAHALA PALSU

Di hadapan Allah kita paparkan pahala, kita paparkan dosa, kita mohon ampunan…

Apakah kita mampu menyembunyikan dosa_ merekayasa perilaku yang tertulis dalam buku besar tentang buruk baik?
Tentu saja tidak…
Allah Maha tau perilaku makhluknya

Ya, tak ada pahala palsu
Tak ada ijasah palsu_ rupa yang buruk rupa yang cantik
Dalam ketelanjangan di alam Mahsyar….

Kita hanyalah jasad roh
yang berbondong bondong
Mengepit ijasah, pahala dan dosa_kebenaran laku lampah dalam harap cemas

2025

PUISI-PUISI Rachman Sabur
Baca Tulisan Lain

PUISI-PUISI Rachman Sabur


Apakah artikel ini membantu?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *